Senin, 06 Februari 2012
So awkward
So, ceritanya nih akhirnya reconnected kembali sama seseorang. Well, I was in love with him (aku tekankan pada kata was nya yah, biar ngga menimbulkan salah paham), but that feelings went away as he went away that day. I kept that feeling for months, for years, and after spending days of waiting, I finally give up.. Kesabaran orang untuk menunggu ada batasnya kan yah? Dan sekarang dia muncul lagi di kehidupanku. Persis kayak kamu habis seksio (baca : operasi caesar), kemudian kamu sundulan (maksudnya yang dalam kurun waktu tertentu kamu jangan hamil dulu untuk recovery lukanya, eh ternyata hamil), nah ada peluang bagi luka bekas jahitan itu untuk terbuka kembali. It feels like that, di sini *nunjuk ke dada*. And now, everything goes awkward. Dia nggak pernah tahu perasaanku dulu kayak gimana ke dia, jadi dia memberi reaksi yang biasa aja tentang this-reconeccting-stuffs. But rasanya beda buat aku.. Itu kayak kamu punya luka lama, yang kemudian disayat2 lagi sama silet.. Well, call it an unrequited love lah. Yah well, sebenernya rasa cinta yang menggebu2 nya itu sudah nggak ada, cuma aku masih tetep sayang ke dia. But, now that we call ourselves as kakak dan adik, yaa aku sayang ke dia sebagai adik.. Yaah, biarlah, toh juga aku cinta sama seseorang sekarang :) Well, biarkanlah saja situasi seperti ini, biarkan saja tetap dan akan terus seperti ini. Selamat jalan perasaan-2-tahun-yang-lalu, mulai sekarang aku telah membuang perasaan itu jauh2 dari memoriku :)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar